Istilah unicorn merujuk pada investasi raksasa di perusahaan start-up yang menembus angka US$1 miliar atau setara Rp14 triliun.
Di sepak bola juga terdapat sejumlah klub di dunia yang bernama Unicorn. Namun, rata-rata status mereka bukan merupakan klub besar atau hanya klub kecil bahkan junior.Sebut saja di India, ada nama Unicorn FC yang masih berlaga di level amatir turnamen regional Sikkim Governor Gold Cup.
Unicorn merupakan hewan mitos bercula. (Foto: Istockphoto/Yuri_Arcurs)
|
Klub tersebut saat ini berada di peringkat kedua klasemen Divisi Satu West Sussex di bawah Angmering FC yang merupakan penghuni puncak klasemen sementara.
Selain The Unicorn FC, ada satu lagi klub di Inggris yang menggunakan nama hampir sama yakni Unicorn Athletic JFC. Bedanya, Unicorn Athletic merupakan klub junior yang kini merumput di Divisi A atau kasta kelima kompetisi amatir Lancashire and Cheshire League.
Di Kanada, ada pula nama klub Unicorns FC. Mereka bermain di liga amatir regional Vancouver Metro Soccer League. Unicorns FC saat ini berada di Divisi Dua kompetisi tersebut. (bac/ptr)http://bit.ly/2V76E8J
February 19, 2019 at 03:34AM from CNN Indonesia http://bit.ly/2V76E8J
via IFTTT
No comments:
Post a Comment